Jumat, 07 Mei 2010

akhir-akhir ini perasaanku tak menentu karena dalam waktu bersamaan aku ada masalah ma sahabtku
yang membuat aku sedih adalah aku gak tau kenapa tiba2 sahabatku menghapus aq dr pertemanan dia..
aku sakit hati banget,,mungkin dia gak pernah anggap aq ada dan menganggap aq sahabat,,bgiku walaupun kita hanya kenal melalui dunia maya...aq duh mengaggapmu sebagai sahabat yang sering bertemu aq,,,aq ingin membangun persahabatan dgnmu selamanya tapi kini kau memutuskan tali persahabatan itu,,tanpa aku tau alasan dan kesalahanku...hatiku sakit banget seperti ini yaw rasanya ketika sahabat kita pergi bengitu saja tanpa mengucapkan satu kata pun...perasaanku sekarang tak menentu..sedih,,,pengen nangis,,,aku ngerasa terpuruk bnget,,tuhan beri aku kekuatan untk hari2 esok....

sahabat kau menyakiti perasaanku
Di hadapan juta mata air mata
Tak ada bentuk berimu rupa
Hilang kau dalam semua
Hanya sisa warna kelam di ujung mata
… kau
Hanya tinggal kusam catatan
Dalam lembar-lembar padah
Dan aku
Hanya memanggil-manggilmu dalam doa

aku akan coba melupakanmu selamanya...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar