Jumat, 05 November 2010

cinta

ada hal yang ingin sangat kamu dengar
tetapi tidak akan pernah kamu dengar
dari orang yang dari mereka kamu
ingin dengar,,,
tetapi jangan sampai kamu menjadi tuli
walaupun kamu tidak mendengar itu
dari seseorang yang mengatakan itu dari hatinya



cinta adalah ketika kamu membawa perasaan
kesabaran dalam suatu hubungan dan menemukan
bahwa kamu peduli dengan dia,,,
hal yang menyedihkan dalam hidup adalah
ketika kamu bertemu dengan seseorang yang sangat berarti bagimu
hanya untuk menemukan bahwa akhirnya
menjadi tidak berarti
dan kamu hanya membiarkannya pergi

Tidak ada komentar:

Posting Komentar